Apakah anda pernah mendengar atau anda sudah mencicipi buah Malaka ini dimana salah satu tumbuhan yang akan tersebar luas di negara India dan juga Asia Tenggara dimana sangat dipercaya dapat mengobati beberapa penyakit seperti penyakit maag dan mual lalu apa saja sih manfaat dari buah Malaka untuk kesehatan tubuh anda Simak penjelasan berikut ini
Buah malaka merupakan salah satu buah yang memiliki bentuk seperti kelereng yang memiliki warna hijau atau merah kecoklatan, Di mana buah ini memiliki rasa sepat dan juga asam tetapi dapat berubah manis Ketika anda kunyah
Dikutip dari beberapa sumber terpercaya yang mengatakan bahwa pohon buah Malaka ini dijuluki sebagai salah satu earth mother dalam mitologi Hindu karena memiliki banyak sekali nutrisi yang dibutuhkan manusia untuk meningkatkan kesehatan
Berikut beberapa manfaat kesehatan dari buah Malaka
Mengatasi gejala GERD
Manfaat pertama yang akan diberikan dari buah Malaka untuk kesehatan tubuh yaitu dapat membantu tubuh anda untuk mengatasi gejala GERD yang nantinya akan ditandai dengan perut yang menjadi mulas, Di mana hal tersebut juga telah terbukti dari beberapa penelitian yang telah mengamati efek dari mengkonsumsi 1000 MG tablet buah Malaka setiap harinya untuk mengatasi beberapa gejala GERD dengan hasil buah Malaka terbukti bisa membantu tubuh untuk mengurangi gejala GERD
Mengurangi tanda-tanda penuaan
Lalu gua Malaka juga memiliki salah satu manfaat dimana dapat membantu tubuh anda untuk mengurangi tanda-tanda penuaan mau itu pada kulit rambut dan juga penglihatan dimana hal tersebut telah terbukti dari beberapa penelitian yang mengatakan bahwa buah Malaka bisa membantu tubuh untuk mencegah terjadinya kerusakan pada kolagen di mana adalah merupakan salah satu senyawa penting untuk membentuk protein yang kuat dan juga fleksibel di bagian kulit beserta jaringan lunak
Mencegah penyakit kanker
Kemudian manfaat lain dari buah Malaka untuk kesehatan tubuh anda adalah buah ini dapat membantu tubuh anda untuk mencegah penyakit kanker di mana buah Malaka memiliki kandungan antioksidan yang sangat tinggi dan memiliki peranan sebagai pembunuh radikal bebas yang merupakan salah satu penyebab kanker